27 March 2025
- 04:2304:23, 27 March 2025 diff hist +1,382 N Ri Muru Created page with "''Ri Muru'' adalah salah satu olahan makanan tradisional khas Sumba Timur, Nusa Tenggara Timur yang kaya akan cita rasa dan nilai gizi. Hidangan ini berbahan dasar daun ubi yang diramas atau ditumbuk menggunakan lesung hingga teksturnya lebih lembut, kemudian dicampur dengan kacang hijau dan ikan kering. Kacang hijau dalam hidangan ini berfungsi sebagai pengganti sumber karbohidrat seperti nasi, menjadikannya pilihan makanan yang lebih sehat dan bernutrisi. Proses memasa..." Tag: Visual edit
- 04:1704:17, 27 March 2025 diff hist +23 N File:Ri Muru.jpg No edit summary current
29 December 2024
- 13:3913:39, 29 December 2024 diff hist 0 Latu No edit summary Tag: Visual edit
- 13:3913:39, 29 December 2024 diff hist +118 Latu No edit summary Tag: Visual edit
- 13:3713:37, 29 December 2024 diff hist +142 Dolung-dolung No edit summary Tag: Visual edit
- 13:3513:35, 29 December 2024 diff hist +123 Bantal No edit summary Tag: Visual edit
- 13:3313:33, 29 December 2024 diff hist +553 N Simbuku Ni Siu Created page with "'''''Simbuku Ni Siu'''''<ref>Game Kelana Boga</ref>, hidangan khas Wakatobi, terbuat dari gurita kering yang dijemur selama 7-15 hari. Sebelum dimasak, gurita dipotong, dicuci, direndam, dan direbus hingga empuk. Asam jawa ditaburi setelah itu, dan masakan ditunggu hingga agak kering. Campuran bawang putih, bawang merah, dan lada ditumis oleh pemasak, kemudian potongan gurita dimasukkan dan diaduk hingga rata. Bahan-bahan untuk membuat makanan lokal ''''''Simbuku Ni Siu..." Tag: Visual edit
- 13:2813:28, 29 December 2024 diff hist +444 N Bantal Created page with "'''''Bleleng'''''<ref>Game Kelana Boga</ref>, jenis sorgum ketan yang populer, menjadi bahan utama dalam penganan bernama Bantal khas Lombok. Penganan ini, sering disajikan pada perayaan dan upacara keagamaan, terbuat dari bleleng yang ditumbuk, dicampur dengan kelapa parut, gula pasir, dan garam, kemudian diisi dengan berbagai pilihan seperti, gula, kelapa parut, atau kacang tunggak sebelum dibungkus daun kelapa dan dimasak selama dua jam." Tag: Visual edit
- 13:1813:18, 29 December 2024 diff hist −13 Dolung-dolung No edit summary Tag: Visual edit
- 13:1213:12, 29 December 2024 diff hist +339 N Dolung-dolung Created page with "thumb Dolung-dolung adalah makanan sejenis kue lepat berbentuk bulat. Kudapan ini banyak dibuat oleh para ibu-ibu yang ada di Kabupaten Simalungun khususnya Parapat, Sumatera Utara. Kudapan tradisional ini terbuat dari tepung beras dengan isi gula aren campur kelapa parut dan dibungkus menggunakan bambu."
- 13:1213:12, 29 December 2024 diff hist +20 N File:Gambar Dolung-dolung.jpg No edit summary current
- 07:4207:42, 29 December 2024 diff hist +34 Latu No edit summary Tag: Visual edit
- 07:3907:39, 29 December 2024 diff hist +641 N Latu Created page with "Latu atau sebutan untuk Anggur laut, yang merupakan tanaman laut yang dapat dimakan, tumbuh di sekitar lamun dan memiliki nama Latin Caulerpa sp. Dikenal juga sebagai green caviar, Latu dapat dikonsumsi mentah atau diolah. Salah satu olahan tradisional populer di Wakatobi adalah Ula-ula Nu Latu, yang terdiri dari campuran latu dan Ula-ula (kelapa goreng) ditambah belimbing yang diiris tipis. Masyarakat sering menyajikannya pada festival pangan lokal, kande-kandea. Latu..."
27 December 2024
- 09:0609:06, 27 December 2024 diff hist +15 Kakukurisa No edit summary Tag: Visual edit
- 09:0009:00, 27 December 2024 diff hist +1 Kakukurisa No edit summary Tag: Visual edit
26 December 2024
- 11:1811:18, 26 December 2024 diff hist +601 N Hopali Created page with "''Hopali'' adalah sebutan untuk pohon beringin yang pucuk daunnya dapat dimanfaatkan untuk sayur oleh masyarakat Binongko. Pucuk daun ini cepat tua, sehingga harus cepat dipetik. Jika sudah tua, daun menjadi keras dan tidak bisa dijadikan sayur lagi. Biasanya, pucuk daun Hopali disayur kua santan atau ditumis. Pucuk Hopali tumbuh mendekati musim hujan. sehingga pohon ini kerap dibaca sebagai alam. Jika pucuk daun ini keluar , pertanda musim hujan telah dekat. <ref>Buku W..." Tag: Visual edit
- 11:1011:10, 26 December 2024 diff hist +513 N Kakukurisa Created page with "''Kakukurisa''<ref>Buku Wakatobi Dalam Pusaran Zaman : Sebuah [https://drive.google.com/drive/folders/1JnKqvZcAImoCuKeVhw7r_84XJ3m7mM3i Antologi]</ref> adalah jenis tumbuhan jalar dan banyak ditemukan di wilayah pesisir Binongko. Warga memetik daun muda maupun tua untuk dijadikan sayur berkuah santan. Daun Kakukurisa ini beracun. Untuk mengolahnya, daun harus dicuci dan diperas berkali-kali sampai air cucian being. Jika masih berwarna biru, berarti masih ada racun yang t..." Tag: Visual edit
- 11:0211:02, 26 December 2024 diff hist +766 N Kadese Wolao Created page with "''Kadese Wolao''<ref>Buku Wakatobi Dalam Pusaran Zaman :Sebuah [https://drive.google.com/drive/folders/1JnKqvZcAImoCuKeVhw7r_84XJ3m7mM3i Antologi]</ref> adalah tumbuhan liar yang bunganya dimanfaatkan untuk dimakan. Tumbuhan ini berupa pohon besar, bunganya seperti bunga pepaya. kayu Kadese Wolao biasa dimanfaatkan juga sebagai kayu bakar. Rasa bungan Kadese Wolao pahit. Untuk mengurangi rasa pahit, masyarakat Binongko biasanya merebusnya terlebih dahulu baru kemudian di..." Tag: Visual edit
- 10:4910:49, 26 December 2024 diff hist +443 Binongko No edit summary Tag: Visual edit
- 10:4510:45, 26 December 2024 diff hist +719 N Arafuru Created page with "''Arafuru''<ref>Buku Wakatobi Dalam Pusaran Zaman : Sebuah Antologi</ref> adalah lautan terdalam dan terluas di Indonesia. Laut dengan kekuatan arus yang sangat kuat dan hebat. Tidak mungkin seorang pelaut biasa bisa mengalahkan hebatnya arus lautan Arafuru. Hanya pelaut-pelaut ulung yang berhasil menaklukkan laut Arafuru. Butuh keahlian tinggi untuk bisa melaut dan menaklukkan arus di tengah lautan Arafuru. Tetapi tidak bagi para pelaut di '''Binongko''<nowiki/>' laut A..." Tag: Visual edit
- 10:3410:34, 26 December 2024 diff hist +396 Binongko No edit summary Tag: Visual edit
- 10:2810:28, 26 December 2024 diff hist +1,437 N Sarano Wali Created page with "''Sarano Wali''<ref>Buku Wakatobi Dalam Pusaran Zaman : Sebuah [https://drive.google.com/drive/folders/1JnKqvZcAImoCuKeVhw7r_84XJ3m7mM3i Antologi]</ref> adalah wilayah adat yang memiliki aturan adat yang mengatur penangkapan ikan. Di kawasan ini tidak boleh dilakukan penangkapan ikan secara ilegal. Sarano Wali juga disebut sebagai adat yang sistem nilai adatnya berfungsi untuk mengatur harmonisasi kehidupan masyarakat setempat. Didalam aturan adat Sarano Wali juga dibaha..." Tag: Visual edit
- 10:1610:16, 26 December 2024 diff hist +4 Binongko No edit summary Tag: Visual edit
- 10:1510:15, 26 December 2024 diff hist +94 Binongko No edit summary Tag: Visual edit
- 10:1210:12, 26 December 2024 diff hist +141 Hiu Paus No edit summary Tag: Visual edit
- 10:0910:09, 26 December 2024 diff hist +1,227 N Hiu Paus Created page with "Hiu paus adalah spesies ikan terbesar di dunia.Keputusan Menteri Kelautan dan Perikanan No. 18 Tahun 2013 tentang Penetapan Status Perlindungan Penuh Ikan Hiu Paus, menyebutkan jika spesies hiu ini menjadi jenis ikan yang dilindungi secara penuh. Perairan wilayah timur Indonesia memang kerap menjadi jalur migrasi ikan hiu paus. Sayangnya, jumlah mereka di alam semakin berkurang akibat sering tidak sengaja tertangkap (bycatch)4oleh nelayan karena ukuran mereka yang besar..."
- 10:0310:03, 26 December 2024 diff hist +1,215 N Binongko Created page with "Binongko adalah salah satu pulau besar di Kepulauan Wakatobi, Binongko dikenal sebagai ‘kepala’ yang menyusuntubuh bernama Wakatobi. Layaknya sebuah kepala yang fisiknya keras, begitu pula kondisi yang ada di Binongko, bertanah keras dan tandus. Pada bentangalam yang dikenal keras ini, Binongko memiliki lembaga adat yang mengatur banyak hal yang ada di pulau, termasuk perihal lingkungan. Di Binongko ada tiga wilayah adat. Pertama, wilayah adat 'Lakina Wali' yang bias..."